Bahan - Bahan
- Cumi -Cumi, Bersihkan, dan potong
- Brokoli, Potong pada bagian Kuntumnya, dan rebus
- 1 bawang bombay, iris tipis untuk ½ buah
- 4 siung bawang putih, memarkan
- 3 cm jahe
- Margarin atau mentega
- Penyedap Bumbu
- 2 sdm saus tiram
- ½ sdt gula pasir
- 1 sdt minyak wijen
- Air secukupnya
- Maizena
- Cara Penyajian
- Rebus brokoli hingga setengah matang.
- Panaskan satu sendok makan margarin, lalu tumis bawang bombay, bawang putih, dan juga jahe hingga tercium bau harum
- Lalu masukka cumi, dan aduk rata. Bumbui dengan gula, saus tiram, dan penyedap bumbu, lalu aduk hingga berwana kekuningan.
- Tuangkan air secukupnya, lalu masak cumi hingga matang.
- Larutkan maizena dengan 1 sdt air, dan masukkan pada cumi dan masal hingga kuah telah mengental.
- Tuang minyak wijen, dan aduk hingga rata.
- Angkat lalu sajikan.
- Untuk penyajian, tata brokoli pada piring saji. Tuang tumisan cumi di atasnya, sajikan ketika hangat.